Senin, 14 Oktober 2013

Bisnis Informatika

Perusahaan yang bergerak pada bidang Informatika

Profil Perusahaan
Kantor Pusat Telkom Jakarta , Graha Citra Caraka 10th FL, Jalan Jendral Gatot Subroto, Jakarta Selatan 12710
PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk berdiri tanggal 23 oktober 1856, merupakan sebuah perusahaan informasi dan komunikasi serta penyedia jasa jaringan telekomunikasi secara lengkap diseluruh Indonesia.  Telkom merupakan salah satu perusahaan BUMN yang sahamnya saat ini dimiliki oleh pemerintah Indonesia (52,47%) dan (47,53%) dimiliki oleh publik, Bank of New York dan Investor dalam Negeri.  Dengan kemjauan teknologi berbasis pita lebat (broadband), teknologi tersebut memberikan pilihan luas bagi end user untuk membangun komnikasi dengan mitranya didaerah atau negara lain denga sangat efektif dan biaya yang sangat efisien, dengan adanya hal tersebut maka PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk memperkuat infrastruktur berbasis broadband untuk mendukung inovasi Layanan dan produknya menuju Information, Media, Edutainment dan Services.
PT Telom merupakan perusahaan BUMN terbesar yang memiliki ribuan karyawan diseluruh Indonesia. Berikut ini adalah susunan Dewan Komisaris dan Direksi PT Telekomunikasi Indonesia.
No
Jabatan
Pejabat
Dewan Komisaris Telkom
1
Komisaris Utama
Jusman Syafi Djamal
2
Komisaris
Parikesit Suprapto
3
Komisars
Hadiyanto
4
Komisars Independen
Virano Nasution
Direksi Telkom
1
Direktir Utama
Arief Yahya
2
Direktur Keuangan
Honesti Basyir
3
Direktur Network and Solution
Rizkan Chandra
4
Direktur Konsumer
Sukardi Silalahi
5
Direktur Human Capital & General Affair
Priyantono Rudito
6
Direktur Enterprise and Wholesale
Muhammad Awaluddin
7
Direktur IT Solution & Strategic Portfolio
Indra Utoyo
8
Direktur Compilance & Risk Management
Ririek Adriansyah

Visi dan Misi PT Telkom
Visi
Untuk Menjadi Telekomunikasi terkemuka, Informasi, Media, Edutaintment & Service (TIMES) disetiap daerah.
Misi
1.      Untuk menyediakan TIMES dengan kualitas bagus dan harga yang kompetitif
2.      Menjadi model peran sebagai Pengelolaan Terbaik Korporasi Indonesia
Nilai Perusahaan (5C)
·         Comitment to Long Term
·         Customer First
·         Caring Meritocracy
·         Co creation of win-win partnership
·         Collaborative Innovation
Jenis Jasa yang ditawarkan
Berdasarkan inovasi yang dikembangkan, PT Telkom menyediakan jasa telepon tetap kabel, jasa telepon tetap nirkabel, jasa telepon bergerak (mobile services), dan data internet serta jasa multimedia lainya. Inilah beberapa jasa yang ditawakan oleh Telkom :
·         Telepon Tetap (PSTN)
·         Flexi, merupakan layanan telepon, data dan internet berbasis nirkabel (CDMA)
·         Speedy, merupakan layanan akses internet dengan kecepatan tinggi (broadband) menggunakan ADSL.
·         Televisi berlangganan, seperti Groovia TV, Telkom Vision, UseeTV dan Yes TV. Serta masi banyak lagi jasa yang ditawarkan oleh Telkom.
Speedy merupakan layanan broadband akses internet dari Telkom Indonesia berkualitas tinggi bagi perumahan serta SME (Small Medium Enterprise). Secara tidak langsung banyak orang-orang yang tertarik dengan pemakaian speedy untuk akses internet. Pada kesempatan kali ini, saya ingin membahas tentang penggunaan paket Speedy pada salah satu plasa telkom terdekat. Berapa banyaknya pengguna speedy pada wilayah tersebut. Terdapat tiga jenis layanan speedy yang disediakan oleh Telkom, yaitu :
1.      Speedy Reguler, merupakan produk layanan Internet broadband yang diperuntukan bagi pelanggan perumahan atau personal yang hanya membutuhkan akses internet standar misalnya hanya untuk keperluan browsing, chatting, gaming, download, email, dll.
2.      Speedy Instan, merupakan produk yang diluncurkan oleh Telkom sebagai salah satu upaya untuk menyediakan layanan broadband yang siap pakai oleh pelanggan.
3.      Speedy Gold, merupakan produk layanan internet broadband yang diperuntukan bagi pelanggan SME yang membutuhkan layanan internet untuk keprluan bisnis, seperti mail server, web server pribadi, warnet, dll.
Saya mendapatkan beberapa informasi mengenai data pelanggan mengenai pemasangan speedy pada salah satu plasa telkom di Fatmawati, berikut ini data jumlah data pelanggan yang memasang speedy.
PSB : merupakan pelanggan baru pengguna speedy
PSK : merupakan pelanggan yang sudah mencabut pemasangan, dan memasang speedy lagi
Berikut ini adalah tabel data yang saya dapatkan pada plasa tersebut, dan rata-rata customer lebih sering menggunakan paket Reguler dengan harga Rp 125.000,- per  bulanya.
No
Jenis Transaksi
Bulan
JML
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
1
PSB Speedy
77
52
42
90
74
59
81
60
69
69
62
75
810
2
PSK Speedy
24
22
16
21
34
31
18
34
20
19
26
33
298

Kita dapat simpulkan perhitungan secara kasar omset per tahun yang didapat oleh plasa tesebut adalah
PSB : Rp 125000 x 810 user adalah Rp 101.250.000,-
PSK : Rp 125000 x 298 user adalah Rp 37.250.000,-
Ini baru satu plasa, apabila diseluruh plasa pada wilaya Indonesia bisa jadi hingga triliunan rupiah yang didapatkan oleh Telkom dari biaya pemakaian Jasa layanan Interner Speedy.

Sumber :
www.telkom.co.id
http://id.wikipedia.org/wiki/Telkom_Indonesia